LITERATUR REVIEW :EFEKTIFITAS MEDIA PERAGA PADA PENYANDANG DISABILITAS

Bunga Nurwati(1*), Isnawati Isnawati(2)

(1) Poltekkes Banjarmasin Jurusan Keperawatan Gigi
(2) Poltekkes Kemenkes Banjarmasin
(*) Corresponding Author

Sari


Latar belakang : Masyarakat sering menyebut penyandang disabilitas sebagai penyandang cacat dan orang yang tidak bisa produktif atau bahkan mencapai apapun dalam hidupnya. Masyarakat juga sering beranggapan bahwa penyandang disabilitas tidak dapat menjalankan tugas dan tanggung jawabnya dengan baik, sehingga hak-haknya sering terabaikan. Penyandang disabilitas yang dikenal masyarakat biasanya adalah penyandang disabilitas fisik, seperti tidak dapat berjalan, tidak dapat berbicara, tidak dapat melihat dll. Ditemukan bahwa orang yang mengalami kesulitan dalam berinteraksi dan berpartisipasi dalam masyarakat secara wajar dan berkelanjutan juga dapat digolongkan sebagai penyandang disabilitas. Tujuan : untuk mengetahui efektivitas dari media peraga pada penyandang disabilitas. Metode : Penelitian ini bersifat kualitatif dengan analisis secara deskriptif yang mencoba ingin mendapatkan penjelasan tentang efektivitas dari media peraga pada penyandang disabilitas. Hasil : Hasil dari review jurnal dan artikel menunjukkan bahwa beberapa dari media peraga efektif untuk penyandang disabilitas tergantung dari hambatan yang terjadi saat penelitian berlangsung. Kesimpulan : Berdasarkan hasil review jurnal dan artikel penelitian yang ditelaah dapat diambil kesimpulan bahwa beberapa media peraga efektif untuk penyandang disabilitas.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


A. Nururrochman Hidayatullah dan Pranowo, 2018, Membuka Ruang Asa dan Kesejahteraan Bagi Penyandang Disabilitas, Jurnal PKS Vol 17 No 2

Bambang Irawan, Nida Handayani, Pratiwi Kartika Sari, Wulandary, Anisa Dwi Pratiwi, 2022, Efektivitas Pembelajaran Daring Pada Siswa Disabilitas Di Yayasan Pembinaan Anak Cacat (Ypac) Jakarta, Holistika : Jurnal Ilmiah PGSD

Dian Puspita Eka Putri, 2021, Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Android Terhadap Aspek Kognitif Siswa Tunarungu di SDLB N Pangkalpinang (Studi Kasus Pembelajaran Shalat Kelas 3), EDUGAMA: Jurnal Kependidikan dan Sosial Keagamaan Volume 7, Jurnal Nomor 1

Ebenhaezer Alsih Taruk Allo, 2022, Penyandang Disabilitas Di Indonesia, NUSANTARA: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial Vol 9 No 2

Elin Rahmawatia, Andika Nur Feriantob, Rithia Damarratihc, Sugimand, 2021, Potensi Alat Peraga Fun Fraction Set dalam Meningkatkan Pemahaman Konsep Pecahan Bagi Siswa Tunagrahita,PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika

Firman Adi Pratama, 2020, Efektivitas Dental Pop-Up Book Berbasis Bahsa Isyarat Terhadap Tingkat Kebersihan Gigi dan Mulut Penyandang Tunarungu di SDLB N 1 Patrang dan SDLB B Bintoro Kabupaten Jember, Digital Repository Unversitas Jember

Lita Damafitra, 2015, Efektivitas Video dan Bahasa Isyarat Sebagai Media Penyuluhan Kesehatan Terhadap Peningkatan Pengetahuan Kesehatan Gigi dan Mulut Pada Anak Penderita Tunarungu, Digital Repository Unversitas Jember

Livia Agna Putri, 2020, Euclidean Voice: Aplikasi Pembelajaran Geometri Euclid Berbasis Android Untuk Penyandang Tunanetra,Jurnal Ilmiah Matematika Realistik (Ji-Mr) Vol. 1, No. 2

Yolanda Faira dan Nurhastuti, 2022, Efektifitas Penggunaan Multimedia Interaktif Dalam Peningkatkan Pembelajaran Bangun Datar Bagi Siswa Tunadaksa,Jurnal Penelitian Pendidikan Kebutuhan Khusus Volume 10 Nomor 2

Yunisa Rosalina, Yayah Sopianah, Rieza Zulfahmi Taftazani, 2019, Pengaruh Penyuluhan tentang Cara Menyikat Gigi menggunakan Braille terhadap Pengetahuan dan Kebersihan Gigi dan Mulut pada Penyandang Tunanetra di SLB Kota Tasikmalaya, ARSA (Actual Research Science Academic)Vol. 4 No. 3




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/ann.v10i1.10616

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Islam Kalimantan

Surat menyurat menyangkut naskah, langganan dan sebagainya dapat dialamatkan ke:

Ruang Jurnal FKM Lt.3 Gedung C Kampus UNISKA – Banjarmasin

Telp 082240498865

Email : jurnal.annada@gmail.com 

 


Annada - Jurnal Kesehatan Masyarakat is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.