ANALISIS PASANG SURUT TERHADAP PRODUKTIVITAS PADI DAERAH IRIGASI RAWA DESA KOLAM KIRI DALAM KECAMATAN BARAMBAI KABUPATEN BARITO KUALA

Ferry Juniansyah(1*), Fitria Handayani(2), Anggraini Purwasih(3)

(1) Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin
(2) Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin
(3) Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin
(*) Corresponding Author

Sari


Barito kuala merupakan penyumbang terbesar di Kalsel dari 12 provinsi/kota , dengan produksi ±330.000 ton atau 16,6% ( BPS, 2015 ). Barito kuala didominasi oleh dataran pasang surut seluas ±300.000 hektar ( 96,1%) dan sisanya ±11.000 hektar (3,9%) dataran rendah. Potensi daerah pasang surut di Kabupaten Barito Kuala adalah

±120.000 hektar dan terdiri dari Overflow Tipe A (49,7%) , Overflow Tipe B (31,9%) dan Overflow Tipe C (18,45%) dengan Luas persawahan ±100.000 hektar , namun masih banyak potensi untuk pengembangan lahan ,Salah satu faktor kunci keberhasilan pengembangan lahan basah adalah teknik pengelolaan tanah dan air yang tepat untuk menciptakan media pertumbuhan yang sangat baik bagi tanaman. Pengelolaan air dalam kegiatan pertanian dilahan gambut pasang surut dapat berhasil  dengan baik jika dilakukan secara hati-hati, karena pengelolaan air tidak mungkin dapat tercapai secara langsung serta tidak mungkin dapat dilakukan segera setelah lahan direklamasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengklarifikasi pengaruh pasang surut terhadap produktivitas padi dan keasaman pH air. Pengamatan lapangan selama dua hari menunjukkan bahwa kualitas air sangat mempengaruhi Tanaman terutama Padi yaitu diangka 5 dengan kondisi yang baik di Desa Kolam kiri dalam ( TMU 1,TMU 6,TMU 7.TMU 8 dan TMU 9 ) Memiliki permodelan yang tidak sama antara Muara , Tengah , dan Ujung saluran yang mengakibatkan air tidak rata sampat ke ujung salurah , tetapi jika curah hujan yang tinggi maka air bisa sampai ke ujung saluran tetapi dengan hitungan lambat serta Memiliki warna air lumayan bening pada daerah muara saluran dan berwarna coklat kekuning kuningan cenderung keruh pada daerah tengah Saluran.


Kata Kunci


pasang, surut, produktivitas, irigasi, rawa

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


A J Endang,S Permana ,I Farida,2015 ISSN : 2302-7312 Vol. 13 No. 1 2015 “Analisis Kebutuhan Air Irigasi Pada Daerah Irigasi Bangbayang Uptd Sdap Leles Dinas Sumber Daya Air Dan Pertambangan Kabupaten Garut”

A Susilawati,D Nursyamsi,M Syakir,2016 ISSN 1907-0799 “Optimalisasi Penggunaan Lahan Rawa Pasang Surut Mendukung Swsembada Pangan Nasional”

Bambang Sulistianto,2019 “Hidraulika Saluran Terbuka” Bambang Triatmodjo,2016 “Bangunan Tenaga Air”

F Bery F, E Umar,Yulianto,2021 “Kajian Pengaruh Pasang Surut Sungai Jawi Terhadap Aliran Drainase Di Parit Petani”

Fitriansyah, S W Elva, I U Eriza, Media Ilmiah Jurnal Teknik Sipil Volume 8 Nomor 2 Juni 2020 Hal. 79-87 “Analisa Kebutuhan Air Irigasi Untuk Tanaman Padi Dan Palawija Pada Daerah Irigasi Rawa (Dir) Danda Besar Kabupaten Barito Kuala”

H Nani , K Budi,H Adang, R Budi,2018 Jurnal Tanah dan Iklim Vol. 41 No. 2, Desember 2017:135-145 “Analisis Ketersediaan Dan Kebutuhan Air Irigasi Pada Lahan Sawah: Studi Kasus Di Provinsi Sulawesi Selatan”

Meyaga Reynaldi,2020 “Pengaruh Pasang Surut Terhadap Daerah Irigasi Rawa Desa Sungai Tanjung Kabupaten Barito Kuala”

R W Muhammad, N Helda,2022 p-ISSN : 2528-3561 e-ISSN : 2541-1934

“Aplikasi Program Hec-Ras 5.0.7 Untuk Pemodelan Banjir Di Sub-Sub Das Martapura Kabupaten Banjar”

S I Momon, Bakri ,B P Muh,2018 e-ISSN: 2621-7449 “Peningkatan Jaringan Tersier Di Lahan Pasang Surut Tipologi A (Studi Kasus Primer 8 Delta Telang I Sumatera Selatan) Untuk Peningkatanproduktivitas Lahan”

S Rama,2022 “Evaluasi Kinerja Saluran Sungai Habaya Pada Daerah Irigasi Rawa Desa Sinar Baru Kecamatan Rantau Badauh Kabupaten Barito Kuala”

T E Bhakty,2023 Jurnal Keairan No.2 Tahun 12 – Desember 2013 ISSN 0854- 4549 Akreditasi No. 23a/DIKTI/KEP/2013 “Pengaruh Kualitas Air Terhadap Kualitas Tanah Pada Tata Saluran Irigasi Pasang Surut Di Kab. Barito Kuala, Kalimantan Selatan”




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/jk.v6i2.13614

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.



This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.