Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Keuangan di Universitas Islam Kalimantan (Uniska) Muhammad Arsyad Al-Banjari Banjarmasin Menggunakan DELPHI 7.0

Fitrah Yuridka(1*)

(1) Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Islam Kalimantan
(*) Corresponding Author

Sari


Sebagian besar proses transaksi saat ini dilakukan oleh komputer. Banyaknya jumlah
mahasiswa menyebabkan data yang harus diolah dan disimpan menjadi sangat besar sehingga
tidak mampu lagi dilakukan secara manual. Sehingga komputerisasi merupakan jalan keluar
untuk meningkatkan kinerja Universitas. Karena data mahasiswa dalam suatu Universitas
sangatlah di butuhkan guna meningkatkan pelayanan terhadap mahasiswa tersebut semakin
baik dan mampu bersaing dengan Universitas-Universitas, sekolah-sekolah tinggi atau
lembaga pendidikan lainnya.Untuk itu akan dibuatkan suatu program guna memudahkan
pencarian data-data mahasiswa dalam suatu program studi di Fakultas yang ada di
Universitas Islam Kalimantan (Uniska) Muhammad Arsyad Al-Banjary Banjarmasin.
Dengan adanya program yang khusus menangani data-data mahasiswa di harapkan akan
dapat memudahkan dalam pencarian data tersebut. Dengan demikian akan dibuat program
dengan menggunakan Delphi 7.0. Program yang akan di buat adalah khusus menangani
tentang data-data mahasiswa. Yang dapat memudahkan dalam Sistem Informasi yang sesuai
dengan kebutuhan guna untuk memudahkan pengguna mendapatkan Sitem Informasi data
mahasiswa secara cepat dan akurat.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Andika Dian Nugraha, 2009, ‘Aplikasi borland delphi 7.0 dan microsoft sql server

untuk sistem informasi penjualan pada koperasi mahasiswa’, Tugas

Akhir,Universitas Muhammadiyah Surakarta, Surakarta.

Fajar Setyawan, 2010, ‘Analisis dan perancangan sistem informasi penjualan pada my size

fashion underwear berbasis Client server’, Tugas Akhir, Sekolah Tinggi Manajemen

Informatika Dan Komputer amikom, Yogyakarta.

Indah Puspita Sari, 2009, ‘Sistem Informasi Penjualan Retail Pada Toko Bunafit

Yogyakarta’, Tugas Akhir, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Dan Komputer

Bunakom, Yogyakarta.

Kani., Firmansyah., & Sufandi, Unggul Utan 2010, PEMROGRAMAN DATABASE

MENGGUNAKAN DELPHI Delphi Win32 dan MySQL 5.0 dengan optimalisasi

komponen ZeosDBO, Graha Ilmu, Yogyakarta.

Waspodo Dumadi, 2011, ‘Sistem informasi pengelolaan data penduduk di desa petir

kecamatan rongkop’, Tugas Akhir, Universitas Muhammadiyah Surakarta, Surakarta.

Wikipedia 2011, Lazarus (perangkat lunak) [Internet]

Yani, Andai 2010, Pengertian Informasi [Internet]




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/ppdu.v0i1.8140

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.