ANALISIS STRATEGI PROMOSI DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN DI TOKO KUE OMA BIRU BANJARBARU

Muhammad Arif Billah(1*), Farida Yulianti(2), Syahrani Syahrani(3)

(1) Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari, Banjarmasin, Indonesia
(2) Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari, Banjarmasin, Indonesia
(3) Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari, Banjarmasin, Indonesia
(*) Corresponding Author

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk menguji bagaimana strategi pemasaran yang dilakukan saat ini dalam upaya menigkatkan penjualan pada Toko Oma Biru Banjabaru, Bagaimana strategi yang seharusnya dilakukan dalam upaya meningkatkan penjualan pada Toko Oma Biru Banjarbaru. Metode pada penelitian ini termasuk dalam metode penelitian Deskriptif dan Kualitatif dan Data yang di pergunakan untuk penelitian ini ialah Teknik pengumpulan Data dari metode observasi,metode wawancara,dan yang terakhir metode dokumentasi Dengan subjek penelitian dengan seluruh produk Oma biru baik segi bentuk maupun model produknya. Serta adapun yang akan menjadi objek utama di dalam penelitian ini adalah Strategi pemasaran dalam meningkatkan Penjualan kue pada usaha oma biru Banjarbaru. hasil yang di peroleh peneliti strategi pemasaran kue pada usaha Omabiru yang telah dilihat penulis, menganalisa strategi promosi yang digunakan dapat dibedakan dari pesaing.Penelitian mencakup teori pemasaran, strategi promosi merek dengan sistem bauran pemasaran (marketing mix) pada produk dan harga. Promosi dilakukan dengan media sosial serta terjun langsung ke masyarakat, mengampiri toko - toko juga perkantoran sebagai strategi pemasaran.


Kata Kunci


marketing mix ; Penjualan ; Strategi Promosi

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Belch, G. E., & Belch, M. A. (2021). Advertising and promotion: An integrated marketing communications perspective. McGraw-Hill Education.

Lampel, J., Macintosh, N. B., & Rossi, M. C. (2015). Strategy: Process, content, context. Oxford University Press. Philip, Kotler dan Kevin Lane Keller Manajemen Pemasaran, Jilid I, Edisi Kedua belas, PT. Indeks, Jakarta.

Philip, Kotler. Marketing Management : Analysis, Planning, and Control. Chicago.

Solomon, M. R. (2019). Consumer behavior: Buying, having, and being. Pearson.

Tjandradireda, 2017. Prinsip-Prinsip Pemasaran, Jilid I, Edisi Kedelapan, Erlangga, Jakarta

Wibowo D, 2015, Creating Sales Magic,PT. Elex Media Komputindo, Jakarta.

Richard F. Beltramini dan George Zinkhan, 2013. Journal of Advertising(Vol.14, No.3)

Saleh Yusuf M: 2017 The Impact of Product Quality, Price, and Distribution on Satisfaction and Loyalty. Diakses dari https://repository.unibos.ac.id

Tjiptono dan Diana (2016:281), bauran komunikasi pemasaran (bauran promosi). Di akses dari http://eprints.polsri.ac.id/8803/3/BAB%20II.pdf

Williams, K., Chinn, S. J., & Cruz, I. (2020). Social media influencers: How their product endorsement and social influence impact consumer perceptions and purchase intentions. Journal of Retailing and Consumer Services, 52, 101926.

American Marketing Association (AMA). Di akses dari https://www.ama.org/

William Stanton. Fundamentals of marketing (Ed. 7, cet. 5). Di akses dari https://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx?id=242807




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/.v0i0.12512

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.