IMPLEMENTASI PENDEKATAN CRT UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS 3 PADA MATERI AKTIVITAS PERMAINAN

Ganang Rahmat Trisnawan(1), Heri Wahyudi(2*), Feri Johanis(3)

(1) Universitas Negeri Surabaya
(2) Universitas negeri Surabaya
(3) SD Negeri Gading 1 Surabaya
(*) Corresponding Author

Sari


Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini dilatarbelakangi oleh rendahnya minat belajar peserta didik dalam pembelajaran PJOK. Hal ini disebabkan karena aktivitas pembelajaran yang diberikan oleh guru seringkali bersifat monoton sehingga membuat peserta didik bosan dan berpengaruh pada minat belajar peserta didik. Penelitian dilakukan agar diketahui peningkatan minat belajar peserta didik terhadap mata pelajaran PJOK pada materi aktivitas permainan di kelas 3A semester 2 tahun 2023/2024 di SD Negeri Gading 1 Surabaya. Aktivitas pembelajaran dilakukan dengan pendekatan Culturally Responsive Teaching (CRT) menggunakan permainan tradisional betengan. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini dilakukan dalam 2 siklus. Data dalam penelitian ini diperoleh dari  angket minat belajar yang diisi oleh peserta didik dan hasil observasi pembelajaran yang dilakukan oleh observer. Berdasarkan siklus I sampai dengan siklus II diperoleh hasil penelitian terjadi peningkatan minat belajar peserta didik sebesar 44,87 (sedang) menjadi 80,54 (tinggi).


Kata Kunci


Minat Belajar; Culturally Responsive Teaching; Penelitian Tindakan Kelas

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Anaitulloh, S., Sutijono, S., & Farid, D. A. (2021). Play therapy dengan permainan tradisional “bentengan” efektif meningkatkan kemampuan interaksi sosial siswa saat pandemi Covid-19. TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 5(1), 40–47.

Azwar, S. (2010). Sikap Manusia Teori dan Pengukurannya. Pustaka Pelajar.

Budury, S., Khamida, K., & Huda, N. (2022). Mengembangkan Kecerdasan Interpersonal Anak dengan Bermain Permainan Tradisional. Wisanggeni: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 25–30.

Burhan, Z., & Hidayat, T. (2023). Pengaruh Permainan Tradisional Mpa’a Gelu Terhadap Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Pada Pelajaran Pjok Di Sd Negeri 1 Dompu. Jurnal Pendidikan Jasmani, Kesehatan, Dan Rekreasi, 8–15.

Febriati, E. W. (2022). Seminar Nasional Ke-Indonesiaan VII.

Hake, R. (1999). Analyzing change/gain scores. Dept of Physics Indiana University.

Hasmara, P. S., & Dianto, N. D. (2022). Perbedaan Minat Belajar Siswa Mata Pelajaran PJOK saat Pembelajaran Daring dan Luring. SPRINTER: Jurnal Ilmu Olahraga, 3(1).

Hidayat, L. (2023). Upaya Meningkatkan Kemampuan Gerak Dasar Lari Melalui Permainan Bentengan di Kelas IV SD Negeri Sisir Batu Tahun Pelajaran 2022/2023. Jurnal Pendidikan Taman Widya Humaniora (JPTWH), 2(1), 457–483.

Khasanah, I. M., Nuroso, H., & Pramasdyahsari, A. S. (2023). Efektifitas Pendekatan Culturally Responsive Teaching (CRT) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas II Sekolah Dasar. Alifbata: Jurnal Pendidikan Dasar, 3(2), 7–14.

Meltzer, D. E. (2002). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D). Alfabeta.

Prasetio, P. A., & Praramdana, G. K. (2020). Gobak Sodor dan Betengan Sebagai Permainan Tradisional dalam Pembelajaran Penjasorkes Berbasis Karakter Pada Sekolah Dasar. Pedagogi: Jurnal Penelitian Pendidikan, 7(1).

Prayogi, A., & Widodo, A. T. (2017). Kemampuan Berpikir Kritis Ditinjau dari Karakter Tanggung Jawab pada Model Brain Based Learning. UJMER, 6(1), 89–95.

Rahayu, S. U., Juhanis, & Haeruddin. (2023). Meningkatan Minat Belajar PJOK Siswa SMP NEGERI 01 DAPURANG Melalui Pemanasan dalam Bentuk Permainan. Global Journal Sport Science, 1(1), 596–602.

Rani, C. M., Ma’mun, S., & Hidayat, A. S. (2022). Minat Belajar PJOK Siswa Kelas VIII SMPN 4 Karawang Barat Dimasa Pandemi terhadap Pembelajaran Daring. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(4), 4992–5000.

Salim, M. A., Priambodo, A., & Ratna, A. W. (2023). Upaya Meningkatkan Minat Belajar PJOK Peserta Didik Menggunakan Pendekatan Etnopedagogi. Journal on Education, 6(1), 5605–5614.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Syafriadi, S., Kusuma, L. S., & Yusuf, R. (2021). Integrasi Permainan Tradisional Dalam Metode Pembelajaran Praktik untuk Meningkatkan Minat Belajar PJOK. Reflection Journal, 3(1), 14–21.

Syahrial, F., & Darmawan. (2020). Permainan Tradisional Benteng dalam Menciptakan Keakraban Remaja Dusun Sayang Desa Loang Maka. Nusra: Jurnal Penelitian Dan Ilmu Pendidikan, 1(1), 63–71.

Taher, T. (2023). Analisis Keterampilan Komunikasi dan Kolaborasi Siswa Introvert dengan Pendekatan Culturally Responsive Teaching. Jambura Journal of Educational Chemistry, 5(1), 21–27.

Tarigan, K. E., Wijaya, M. A., & Dartini, N. P. (2021). Minat Belajar Peserta Didik dalam Pembelajaran PJOK Secara Daring. Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha, 9(3), 173–181.

Wiratmoko, D. (2023). Penerapan Metode Permainan Tradisional Bentengan dalam Meningkatkan Pemahaman Siswa Tentang Jaring-jaring Makanan Pada Pembelajaran IPAS SD Kelas 5 SDN 5 Oro-oro Ombo 02 Batu Tahun Pelajaran 2022/2023. Jurnal Pendidikan Taman Widya.

Wulandari, A., & Ningsih, K. (2023). Meningkatkan Minat Belajar IPA melalui Penerapan Pendekatan Culturally Responsive Teaching (CRT) pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 19 Pontianak. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sains Indonesia (JPPSI), 6(2), 130-142.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/rjpo.v7i1.14636

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Index Jurnal :

                

Didedikasikan Untuk:

   

Riyadhoh : Jurnal Pendidikan Olahraga disebar luaskan oleh : Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.