REPRESENTASI AGEISME DALAM FILM ZIARAH 2017 (ANALISIS SEMIOTIKA ROLAND BARTHES)

Nursha Dwi Setyowati(1*), Sumardjijati Sumardjijati(2)

(1) Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur
(2) Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur
(*) Corresponding Author

Sari


Penelitian ini berisi tentang representasi ageisme. Hal ini karena lansia berada dalam posisi yang sangat sensitif dalam industri perfilman Indonesia, seperti adanya diskriminasi usia terbukti dengan menjamurnya film layar lebar Indonesia yang pemeran utama maupun pendukung adalah kaum muda. Mengingat diskriminasi usia berdampak sangat serius terhadap kesehatan fisik dan mental lanjut usia dan seluruh lapisan masyarakat, maka fenomena diskriminasi usia merupakan masalah yang perlu segera diselesaikan. Kehadiran film "Ziarah" (2017) muncul di industri perfilman Indonesia dengan peran utama lansia. Oleh karena itu, artikel ini bertujuan untuk menganalisis penggambaran ageisme dalam film tersebut menggunakan analisis semiotik Roland Barthes pengumpulan data melalui studi pustaka dan literatur. Hasil penelitian ini menunjukkan perlawanan terhadap ageisme melalui tingkatan analisis denotasi, konotasi dan mitos dari berbagai adegan yang terdapat dalam film.


Kata Kunci: Ageisme;Semiotika Roland Barthes;Film Ziarah 2017


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Christian, I., D, D. L., & Leksmono, S. (2018). Ageism against Adolescents in “Dilan 1990” Film. Proceedings of ICSAI Conferences (pp. 19-39). Kuala Lumpur: ICSAI.

Danesi, M. (2004). Messages, Signs, and Meanings: A Basic Textbook in Semiotics and Communication.

Toronto, Ontario: Canadian Scholars' Press Inc.

Ivan, L., Loos, E., & Tudorie, G. (2020). Mitigating Visual Ageism in Digital Media:Designing for Dynamic Diversity to EnhanceCommunication Rights for Senior Citizens. Societies, 1-13.

Iversen, S. M., & Wilin´ska, M. (2020). Ageing, old age and media: Criticalappraisal of knowledge practices inacademic research. International Journal of Ageing and Later Life, 121-149.

Nazir, Moh. (2013). Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia).

Nöth, W. (1995). Handbook of Semiotics. Indiana: Indiana University Press.

Palmore, E. (1999). Ageism: Negative and Positive, 2nd Edition. New York: Springer Publishing Company, Inc.

Rahmawati, A. (2019). Media dan Gender [ Sebuah Pengantar ]. Jakarta: Prenada Media Group.

Tay K. McNamara, J. B. (2019). Ageism: Past, Present, and Future. New York: Routledge.

Thomas Nicolaj Iversen, L. L. (2009). A conceptual analysis of Ageism. Nordic Psychology Volume 61 Issue 3, pp. 4-22.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/jm.v4i1.4811

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.