PENGARUH PENERAPAN MODEL SNOWBALL THROWING TERHADAP HASIL BELAJAR IPA DI SEKOLAH DASAR

Emah Hujaemah(1*), Asep Saefurrohman(2), Juhji Juhji(3)

(1) UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten
(2) UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten
(3) UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten
(*) Corresponding Author

Abstract


Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis ada tidaknya pengaruh penerapan model snowball throwing terhadap hasil belajar IPA peserta didik materi wujud benda di kelas IV SD Negeri Koroncong tahun ajaran 2018/2019. Metode yang digunakan adalah pre ekperimen dengan desain One Group Pretest-Posttest dengan sampel 22 Peserta didik. Data hasil belajar IPA dikumpulkan dengan menggunakan tes pilihan ganda. Nilai rata-rata pretest sebesar 39,5 sedangkan nilai rata-rata posttest sebesar 79,86, yang kemudian dianalisis dengan uji hipotesis (uji t). Hasil perhitungan menunjukan thitung sebesar 26,20, ttabel sebesar 1,72 dengan df 21 pada taraf signifikansi 0,05. Berdasarkan kriteria pengujian, thitung ≥ ttabel yaitu 26,20 ≥ 1,72, maka Ha diterima dan Ho ditolak. Dengan demikian, hasil penelitian menyimpulkan adanya pengaruh penerapan model snowball throwing terhadap hasil belajar IPA materi wujud benda di kelas IV SDN Koroncong.

Kata Kunci: Model Snowball Throwing, Hasil Belajar IPA, Wujud Benda

Abstract: This study aims to analyze whether or not there is an effect of the application of the snowball throwing model toward the learning outcomes of science students in material forms in class IV Koroncong State Elementary School 2018/2019. The method used was a pre-experimental design of the One Group Pretest-Posttest with a sample of 22 students. Science learning outcomes data were collected using multiple-choice tests. The average pretest score was 39.5 while the post-test mean score was 79.86, which was then analyzed by hypothesis testing (t-test). Calculation results show that t count is 26.20, the t table is 1.72 with df 21 at a significance level of 0.05. Based on the test criteria, t count ≥ t table is 26.20 ≥ 1.72, then Ha is accepted and Ho is rejected. Thus, the results of the study concluded that there was an influence of the application of the snowball throwing model to the learning outcomes of natural matter material in class IV SDN Koroncong.

Keywords: Snowball Throwing Model, Science Learning Outcomes, Objects


Keywords


Model Snowball Trhrowing; Hasil Belajar IPA; Wujud Benda

Full Text:

PDF

References


Adrian, Y., & Erliani, S. (2018). Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif STAD terhadap Hasil Belajar Kognitif dan Daya Retensi Siswa Kelas V Sekolah Dasar. Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 4(1), 1–10.

Agustina, E. T. (2017). Implementasi Model Pembelajaran Snowball Throwing untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa dalam Membuat Produk Kria Kayu dengan Peralatan Manual. Innovation of Vocational Technology Education, 9(1), 17–28.

Akhiriyah, D. Y. (2011). Penerapan Model Pembelajaran Snowball Throwing untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran IPS pada Siswa Kelas V SDN Kalibanteng Kidul 01 Kota Semarang. Kreatif: Jurnal Kependidikan Dasar, 1(2), 206–219.

Aqib, Z. (2013). Model-Model Media dan Strategi Pembelajaran Kontekstual (Inovatif). Bandung: Yrama Widya.

Firdaus, A. M. (2016). Efektivitas Pembelajaran Matematika melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Snowball Throwing. Beta Jurnal Tadris Matematika, 9(1), 61–74.

Fitriah, F., & Rachmiati, W. (2017). Peningkatan Hasil Belajar IPA pada Pokok Bahasan Cahaya Dan Sifat-Sifatnya Melalui Metode Eksperimen. Primary: Jurnal Keilmuan dan Kependidikan Dasar, 9(02), 269–284.

Hakim, A. H. R., & Pramukantoro, J. A. (2013). Pengaruh Perpaduan Metode Pembelajaran Snowball Throwing dengan Talking Stick terhadap Hasil Belajar Siswa pada Standar Kompetensi Menerapkan Dasar-dasar Elektronika. Jurnal Penelitian Pendidikan Teknik Elektro, 01(1), 11–20.

Hamdayama, J. (2014). Model Dan Metode Pembelajaran Kreatif dan Karakter. Bogor: Ghalia Indonesia.

Juhji, J. (2016). Peningkatan Keterampilan Proses Sains Siswa Melalui Pendekatan Inkuiri Terbimbing. Jurnal Penelitian dan Pembelajaran IPA, 2(1), 58–70.

Juhji, J. (2018). Model Pembelajaran IPA untuk Calon Guru SD/MI. Serang: CV. Media Madani.

Juhji, J. (2019). Analyzing Madrasah Ibtidaiyah Teacher Candidates Skill of Technological Pedagogical Content Knowledge on Natural Science Learning. Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI, 6(1), 1–18.

Juniati, E. (2017). Peningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Drill dan Diskusi Kelompok pada Siswa Kelas VI SD. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 7(3), 283–291.

Kadir, A. (2012). Dasar-Dasar Pendidikan. Jakarta: Prenada Media Group.

Kumbaraningtyas, A., Relmasira, S. C., & Hardini, A. T. A. (2019). Penerapan Model Cooperative Learning Tipe Group Investigation untuk Meningkatkan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Glasser, 3(1), 48–61.

Kusumawati, N. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif dengan Snowball Throwing Terhadap Hasil Belajar IPA pada Siswa Kelas IV SDN Bondrang Kecamatan Sawoo Kabupaten Ponorogo. Ibriez: Jurnal Kependidikan Dasar Islam Berbasis Sains, 2(1), 1–11.

Madhuri. (2018). Keunggulan Sekolah. Wawancara, 7 Juli 2018.

Mahmudah, M. (2019). Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis Kebudayaan Lokal Madihin untuk Meningkat Hasil Belajar. Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 4(2), 67–77.

Markawi, N. (2013). Pengaruh Keterampilan Proses Sains, Penalaran, dan Pemecahan Masalah Terhadap Hasil Belajar Fisika. Jurnal Formatif, 3(1), 11–25.

Munawaroh, M., & Alamuddin, A. (2014). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Snowball Throwing Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa dengan Pokok Bahasan Relasi Dan Fungsi. EduMa, 3(2), 163–173.

Nurmala, D. A., Tripalupi, L. E., & Suharsono, N. (2014). Pengaruh Motivasi Belajar dan Aktivitas Belajar terhadap Hasil Belajar Akuntansi. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 4(1), 1–10.

Permatasari, N. E., Koeswati, H. D., & Giarti, S. (2017). Pengembangan Model Pembelajaran Problem Based Learning dan Pesawat Sederhana (Probalpena) untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SDN Karanganyar 01. Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 3(2), 116–127.

Purbowo, G. A., & Hendikawati, P. (2012). Keefektifan Pembelajaran Snowball Throwing Berbantuan Lembar Kegiatan Siswa. Journal of Mathematics Education, 1(1), 20–25.

Qomaliyah, E. N., Sukib, S., & Loka, I. N. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Berbasis Literasi Sains terhadap Hasil Belajar Materi Pokok Larutan Penyangga. Jurnal Pijar MIPA, 11(2), 105–109.

Rasyid, M., & Side, S. (2011). The Effect of Throwing Snowball Teach for Student Results the Student of X Class SMAN I Bajeng Kab. Gowa. Jurnal Chemica, 12(2), 69–76.

Rosida, R., Sukmawati, S., & Zainuddin, Z. (2013). Peningkatan Hasil Belajar dengan Strategi Card Sort Pelajaran IPA Kelas IV SDN 03 Segedong. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 2(4), 1–14.

Sanjaya, K. (2016). Penerapan Strategi Pembelajaran Card Sort untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar IPA. Mimbar PGSD Universitas Pendidikan Ganesha, 6(3), 1–11.

Sardiman. (2014). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers.

Subrata, S. (2015). Penerapan Metode Demonstrasi Pada Materi Asam Basa Garam untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Peserta Didik. Jurnal Scientia Indonesia, 1(1), 1–7.

Susanti, K. A., Suadnyana, I. N., & Zulaikha, S. (2014). Pengaruh Model Snowball Throwing Berbantuan Media Konkret terhadap Hasil Belajar IPA Kelas V SD Gugusi Gusti Ngurah Rai Denpasar. e-Journal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan Ganesha, 2(1).

Wulandari, B., & Surjono, H. D. (2013). Pengaruh Problem-Based Learning terhadap Hasil Belajar Ditinjau dari Motivasi Belajar PLC di SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 3(2), 178–191.

Yamin, M. (2015). Teori dan Metode Pembelajaran. Malang: Madani.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/muallimuna.v5i1.2203

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Emah Hujaemah, Asep Saefurrohman, Juhji Juhji

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

This Journal is indexed by:

                   

This journal dedicated by:

   

Creative Commons License
Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah by https://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/jurnalmuallimuna/ is licensed under is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.