ANALISIS FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM PENERAPAN PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP PRODUK SABUN MANDI MERK LIFEBOY PADA PT. UNILEVER DI BANJARMASIN

Murjenah Murjenah(1*), Farida Yulianti(2), Lamsah Lamsah(3)

(1) Universitas Islam Kalimantan
(2) Universitas Islam Kalimantan
(3) Universitas Islam Kalimantan
(*) Corresponding Author

Abstract


Corporate social responsibility biasanya dipahami sebagai cara sebuah perusahaan dalam mencapai keseimbangan atau integrasi dari ekonomi, environment atau lingkungan dan persoalan-persoalan sosial dan dalam waktu yang sama bisa memenuhi harapan dari shareholders maupun stakeholders. Salah satu perusahaan besar yang telah menerapkan corporate social responsibility selama bertahun-tahun adalah Unilever. Unilever telah membuat program corporate social responsibility dengan baik dan sistematis. Bahkan mereka memasukkan unsur-unsur tanggung jawab sosial dalam visi dan misi mereka. Misi unilever untuk menambah vitalitas dalam kehidupan. Unilever memenuhi kebutuhan masyarakat akan nutrisi, kebersihan dan perawatan pribadi dengan menyediakan produk-produk yang akan membantu masyarakat untuk merasa, melihat dan menjadi lebih baik dalam kehidupan. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian eksplanatori (eksplanatory research). Sebagai sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah accidental sampling.

References


Cornelius Trihendradi, 2005, Step by Step SPSS 13 Analisis Data Statistik, Penerbit Andi, Yogyakarta.

Del Hawkins, Roger JB. & Kenneth, Coney A., 2001, Consumer Behavior, Me Graw-Hill, New York.

Kotler, Philip & Gary Amstrong, 2001, Prinsip-Prinsip Pemasaran, Jilid 1, Terjemahan, Kristiaji, Erlangga, Jakarta.

Moir, Lance, 2001, Journal of Corporate Governance 1-2, 2001, What Do We Mean By Corporate Social Responsibility, the Measurement of Corporate Social Behavior.

Mowen, John C & Mihael Minor, 2002, Perilaku Konsumen, Terjemahan, Lina Salim, Erlangga, Jakarta.

Olsen, Karen L. Becker dan Ronald Paul Hill, 2005, Center for Responsible Business Working Paper Series, 2005, The Impact of Perceived Corporate Social Responsibility on Consumer Behavior.

Sen, Shanker & Bhattachrya, CB., 2001, Journal of Marketing Research, 2001, Consumer Reaction to Corporate Social Responsibility.

Sugiono, 2002, Metode Penelitian Administrasi, cet. Kedelapan, Alfabeta, Bandung.

Teguh S. Pambudi, 2006, Perjalanan Si Konsep Seksi, Majalah Swa Sembada, Desember 2005 – Januari 2006. Ujang Sumarwan, 2002, Perilaku Konsumen, Ghalia Indonesia, Bogor.

Temporal, Paul & Martin Trott, 2002, Romancing the Customer, Terjemahan, Kusnandar, Salemba 4, Jakarta. Unilever, Environmental and Social Report, 2005.

Wahid, Sulaiman, 2004, Analisis Regresi Menggunakan SPSS, Penerbit Andi, Yogyakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/atd.v1i1.793

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Murjenah Murjenah, Farida Yulianti, Lamsah Lamsah

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

At-Tadbir: Jurnal Ilmiah Manajemen is licensed under Creative Commons Attribution-Share A like 4.0 International License