PENYULUHAN, PRAKTIK DAN PENYEDIAAN SARANA PENUNJANG KEGIATAN PHBS (PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT) DI SDN KEBUN BUNGA 6 KOTA BANJARMASIN

Ahmad Zacky Anwary(1*), Siska Dhewi(2), Asrinawaty Asrinawaty(3)

(1) Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin
(2) Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin
(3) Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin
(*) Corresponding Author

Sari


Sekolah selain berfungsi sebagai tempat pembelajaran juga dapat menjadi
ancaman penularan penyakit jika tidak dikelola dengan baik. Lebih dari itu, usia
sekolah bagi anak juga merupakan masa rawan terserang berbagai penyakit. Selain
mendapatkan pengetahuan dan pendidikan dari jalur formal, para siswa juga
diharapkan memiliki karakter yang kuat agar mereka dapat berilaku positif terutama
perilaku akan hidup bersih dan sehat. Seringkali, pembentukan karakter siswa
sekolah dasar tidak cukup hanya melalui pendidikan formal di kelas, namun
diperlukan juga penanaman pengetahuan dan wawasan terutama di bidang kesehatan
kepada para siswa yang belum tentu didapatkan mereka secara mendetail dan
mendalam. Melalui kegiatan sosialisasi kesehatan, para peserta akan dapat
peningkatan pengetahuan dan perbaikan perilaku khususnya terkait PHBS di sekolah


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Andriansyah, Yuli dan Rahmantari, Desi Natalia, 2013. Penyuluhan dan Praktik

PHBS (Perilaku Hidup Bersih Sehat) Dalam Mewujudkan Masyarakat Desa

Peduli Sehat. Jurnal Inovasi dan Kewirausahaan, Sei pEngabdian Masyarakat

, Vol. 2 No. 1, Januari 2013, Hal. 45-50. ISSN: 2089-3086.

M. Adam MT., Nurhidayati, Ade Suhendra, Robi Putra. Penerapan Perilaku Hidup

Bersih dan Sehat Bagi Siswa-Siswi Sekolah Dasar Di Dusun Panjang

Kecamatan Tanah Bumbu. Kelompok IV KKN-TP, Universitas Muara Bungo,

Jambi.

Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010. Tentang Pengeloaan dan

Penyelenggaraan Pendidikan. Presiden Republik Indonesia, 28 Januari 2010.

Wijayanti, Rossalina Adi., Novita Nuraini dan Arisanty Nur Setia R., 2016.

Pemberian Sarana Penunjang Kegiatan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di

SMP Islam Mahfilud Duror Jelbuk. Seminar Hasil Penelitian dan Pengabdian

Masyarkat Dana BOPTN Tahun 2016. ISBN: 978-602-14917-3-7.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/ppkmdu.v0i1.8586

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.