SOSIALISASI PENGGUNAAN GOOGLE MY BUSSINESS DAN GOOGLE ADSENSE KEPADA PESERTA LKP SOFIAS SEBAGAI PENDUKUNG PROMOSI USAHA DI BIDANG KECANTIKAN DAN TATA RIAS

Gita Ayu Syafarina(1*), Rusdina Rusdina(2), Ihsanul fikri(3), Rina Alfah(4), Muhammad Amin(5)

(1) Universitas Islam Kalimantan
(2) Universitas Islam Kalimantan
(3) Universitas Islam Kalimantan
(4) Universitas Islam Kalimantan
(5) Universitas Islam Kalimantan
(*) Corresponding Author

Sari


Kami mengadakan Sosialisasi Penggunan Google My Bussiness Dan Google AdSense Kepada Peserta LKP Sofias. Google my Bussines membuat Profil Bisnis seorang wiraswasta dapat dengan mudah muncul di google penelusuran dan google maps yang berarti akan mudah dijangkau oleh calon pelanggan. Sedangkan Google AdSense adalah sebuah program periklanan yang disediakan oleh Google yang membolehkan penggunanya untuk menjadi partner media iklan Google. Seluruh pengguna google dapat mengikuti layanan ini dengan syarat mempunyai blog / website. Pengguna yaitu pemilik Blog/website yang mengikuti program Google AdSense akan mendapatkan bayaran dari Google ketika iklannya diklik oleh pengunjung. Ciri-ciri website yang mengikuti program ini ditandai dengan adanya iklan pada bagian sidebars atau tengah-tengah artikel (tergantung bagaimana pemilik mengaturnya). Dengan adanya pengetahuan tentang Google MyBussines dan AdSense diharapkan akan meningkatkan keahlian mereka dalam mempromosikan usaha mereka di bidang wiraswasta kecantikan .


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Farah Fitri (2019) Tukang Rias dan MUA, Apa Bedanya Sih? Yuk Cari Tahu di Sini! , https://www.beautynesia.id/berita-make-up/tukang-rias-dan-mua-apa-bedanya-sih-yuk- cari-tahu-di-sini/b-98060 diakses tanggal 13 Desember 2020

Jubilee Enterprise.( 2013 ), 80 Trik Rahasia Google AdSense, Elex Media Komputindo Dedik Kurniawan (2020), Step by Step Google AdSense, Elex Media Komputindo

Suryadi kurniawan (2019) 11+ Tips dan Cara Promosi Paling Efektif! https://www.niagahoster.co.id/blog/cara-promosi/

Daftar Ke Google Bisnisku - Terhubung Dengan Pelanggan https://grow.google/intl/id_id/guide- grow-your-customer-base/




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/ppkmdu.v0i0.5581

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.