IMPLEMENTASI MANAJEMEN BANDWIDTH PADA SMK DARUL MU’IN PAKUHAJI DENGAN METODE SIMPLE QUEUE DAN FILTERING CONTENT

Robi Sopandi(1*), Suhardi .(2), Hananda Priyandaru(3), Andi Taufik(4), Unin Saputra(5)

(1) Universitas Nusa Mandiri
(2) Universitas Nusa Mandiri
(3) Universitas Nusa Mandiri
(4) Universitas Nusa Mandiri
(5) Universitas Nusa Mandiri
(*) Corresponding Author

Sari


Manajemen bandwidth dengan filtering contents pada jaringan komputer pada SMK Darul Mu’in Pakuhaji belum digunakan yang mengakibatkan akses bandwidth data internet yang ada saling berebut bandwidth, yang mengakibatkan koneksi pada jaringan yang ada tidak dapat maksimal digunakan oleh client, selain belum digunakannya manajemen bandwidth, luas jangkauan Akses Point ke ruangan kelas tidak dapat dijangkau, yang mengakibatkan impian untuk menggunakan akses internet gratis untuk peserta didik belum bisa diterapkan pada sekolah tersebut. Fasilitas dan perbaikan pada sistem jaringan dan infrastruktur jaringan serta manajemen yang akan diterapkan akan dapat Memaksimalkan akses data kepada setiap user, dan menjangkau cakupan yang luas. Dengan Manajeman Bandwidth menggunakan metode simple Queue dan filtering contents ini, Client yang ada pada lab komputer bisa dibatasi kecepatanya sehingga masing masing komputer memiliki kecepatan internet yang sama, dan dengan Akses Hotspot yang digunakan sekolah bisa menggunakan Akses Free wifi kepada peserta didik dengan menggunakan voucher wifi yang sudah disediakan , pada vocer tersebut sudah di setting dengan durasi waktu penggunaan dan kecepatan bandwidth internet.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


D. Herdiana, A. I. Gufroni. 2020, Integrasi Failover dengan Load Balancing Metode NTH dan PCC untuk Pengaturan Bandwidth pada Mikrotik Router: Jurnal SAIS| Sci. Artic. …, vol. 3, no. 1.

M. R. Fatuhrohman and H. Suhendi. 2020. Implementasi Load Balancing Ppc dan File Over Menggunakan Mikrotik Routerboard di Pt.Indisi. eProsiding Tek. Inform., vol. 1, no. 1.

Sitanggang, N. (2021). Penerapan Simple Queue Untuk Manajemen Bandwidth Di Mikrotik Pada Sekretariat Badan Penelitian Pengembangan Dan Inovasi.

Pavani, V., Chandrika, I. L. V., & Krishna, A.R. 2012. Local Area Network (LAN) Technologies. International Journal of Innovative Technology and Exploring Engineering, 1 (6), 70-73..

Oematan. Praktikkum Topologi Jaringan Dengan Packet Tracer 5.1. pp. 22–41, https://repository.unikom.ac.id/35373/1/MODUL 2.pdf. diakses tanggal 1 oktober 2022

Subramanian,and Mani. 2020. Network Management Principles and Practic

Tarbiyah, Fakultas, and Aulia Rahmah.2020. Perangkat Keras Komputer (Hardware), no. 0305193138, p. 11, https://osf.io/zs3bm.

Iwan Sofana, 2013. Teori dan Modul Praktikum Jaringan Komputer. Bandung, Indonesia: Modula.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/tji.v14i2.9546

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


© 2019 Technologia   p-ISSN: 2086-6917    e-ISSN: 2656-8047

-------------------------------------------------------------------------------------------

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.