EFEKTIVITAS LAYANAN INFORMASI DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING DALAM MENGURANGI SIKAP SISWA TERHADAP GAYA HIDUP HEDONISME

Muhammad Fauzi Hasibuan(1*)

(1) 
(*) Corresponding Author

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektivitas layanan informasi dengan menggunakan pendekatan contextual teaching and learning dalam mengurangi sikap siswa terhadap gaya hidup hedonisme. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Subjek penelitian adalah siswa kelas XI SMA Negeri 4 Medan dan subjek dipilih menggunakan teknik Purposive Sampling. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner dengan model Skala Likert. Data hasil penelitian dianalisis menggunakan Wilcoxon Signed Ranks Test dan Kolmogorov-Smirnov Two Independent Sampel dengan bantuan SPSS versi 20.00. Temuan penelitian memperlihatkan bahwa layanan informasi dengan pendekatan contextual teaching and learning lebih efektif dalam mengurangi sikap siswa terhadap gaya hidup hedonisme.

__________________________________________________________

This reseach is aimed to test the effectiveness the information service by using the contextual teaching and learning approach to decrease students’s behaviour with the hedonism lifestyle. The method used was a quantitative approach. The subject of this research was the students of grade-XI of SMA Negeri 4 Medan and the subject was chosen by using Purposive Sampling technique. The data statistic gathered in this research was analyzed by using Wilcoson Signed Ranks Test and Kolmogorov-Smirnov Two Independent Sampel with the helping of SPSS verse 20.00. Based on thes results, in general, it was conclueded that the information service with the contextual teahing and learning were much more effective in decreasing the students’ behaviour with the hedonism lifestyle



Kata Kunci


Hedonism lifestyle, information service, Contextual Teaching and Learning

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Dauzan, D. P., & Anita, D. 2012. “Potret Gaya Hidup Hedonisme dikalangan Mahasiswa,Studi pada Mahasiswa Sosiologi FISIP Universitas Lampung”.Jurnal Sociologie,(Online), Vol. 1, No. 3:184-193.(http://jurnal.fisip.unila.ac.id/index.php/sociologie/article/, diakses pada tanggal 25 Agustus 2016).

Hussin, H. &Abdullah, S. 2006. Menangani Penetrasi Budaya Hedonisme di KalanganMahasiswa: Satu Penyelesaian MenurutPerspektif Islam dan Kaunseling. Pusat Kemahiran Komunikasi & Keusahawanan Kolej Universiti Kejuruteraan Utara Malaysia.Jurnal, (Online), Vol. 5, No. 3:1-10 (http://eprints.utm./, diakses pada tanggal 17 September 2016).

Masnur& Muslich. 2011. Pendidikan Karakter, Menjawab Tentang Krisis Multidimensional. Bandung: Pustaka Grafika.

Misbahun. 2015. “Psychological Meaning of Moneydengan Gaya Hidup Hedonis RemajaKota Malang”. Seminar Psikologi & Kemanusiaan Psychology Forum UMM, ISBN: 978-979-796-324-8, Jurnal, (Online), Vol. 3, No. 2: 582-596, (https://www.google.co.id/, diakses pada tanggal 9 Oktober 2016).

Siti, R. H., Turiman, S., Azimi, H., & Ezhar, T. 2013. “Pengaruh Rekan Sebaya atas Tingkah Laku Hedonistik Belia IPT diMalaysia”.Received:2 April 2013.Penerbit: UTM Press.Jurnal,(online), Vol. 20, No. 3:17-23(http://www.sainshumanika.utm.my/, diakses pada tanggal 24 Agustus 2016).

Suryawatia, E., Osmanb, K., & Meerahc, T. S. M. 2010. The effectiveness of RANGKA contextual teaching and learning on students’ problem solving skills and scientific attitude. Journal Social and Behavioral Sciences, DOI:10.1016/j.sbspro.2010.12.389, 1877-0428 © 2010 Published by Elsevier Ltd.Faculty of Education, Universiti Kebangsaan Malaysia. (Online),Vol. 12, No. 389:1717-1721,(http://www.sciencedirect.com/, diakses pada tanggal 25 Desember 2016).

Takariani, C. S. D. (2013). Pengaruh Sinetron Remaja di Televisi Swasta terhadap Sikap mengenai Gaya Hidup Hedonis. Jurnal Penelitian Komunikasi. Balai Pengkajian dan Pengembangan Komunikasi dan Informatika Bandung.(Online), Vol. 16, No. 1:39-54, (http://bppkibandung.id/, diakses pada tanggal 3 Agustus 2017).

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/jbkr.v4i1.1252

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Sekretariat Jurnal:

Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari

Jalan Adhyaksa no. 2, Kelurahan Sungai Miai, Kecamatan Banjarmasin Utara, Kota Banjarmasin, Provinsi Kalimantan Selatan, 70123

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.