MOTIVASI BELAJAR SISWA SLOW LEARNER (STUDI KASUS DI SEKOLAH DASAR NEGERI 4 BUANA SAKTI LAMPUNG)

Mutmainah Mutmainah(1*)

(1) Institut Agama Islam Ma’arif NU (IAIMNU) Metro Lampung
(*) Corresponding Author

Sari


Slow learner atau lamban belajar pada penelitian ini merupakan kondisi di mana anak mengalami kelambanan dalam kemampuan kognitifnya dan berada di bawah rata-rata anak normal sehingga ia membutuhkan waktu yang lebih lama untuk memahami atau menguasai materi pelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui lebih jauh mengenai motivasi belajar Ahmad sebagai siswa slow learner. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan angket. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi belajar Ahmad sangat tinggi, namun kemampuannya sangat rendah, terutama dalam aspek membaca. Lingkungan keluarga tidak mempengaruhi motivasi belajar slow learner karena orang tua tidak memberikan fasilitas belajar yang lengkap, tidak menciptakan situasi kondusif, tidak membimbing anak belajar, dan anggota keluarga tidak memiliki kebiasaan belajar.

________________________________________________________________

 

Slow learner in this study is a condition that child experiencing slow in the cognitive ability and under the average normal child, it makes them need more time to understand and possesed the object of learning. This study aimed to further find out about Ahmad’s learning motivation as a slow learner student. This research utilize qualitative approach with case study method. The technique of collecting data using interview and questionaire. The result of this study showed that learning motivation of Ahmad is very high, but his learning ability very low, in addition reading aspect. The family did not affect motivation of slow learner because the parents did not giving a complete learning facility, good situation, guiding, and the family member did not have good learning behavior.


Kata Kunci


motivasi belajar; slow learner

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Anggraeni, L. (2015). Kecerdasan Interpersonal Siswa Slow Learner Di Kelas Iii Sd Negeri Jlaban Kecamatan Sentolo Kabupaten Kulon Progo Yogyakarta. Pgsd.

Aritonang, K. T. (2008). Minat dan motivasi dalam meningkatkan hasil belajar siswa. Jurnal Pendidikan Penabur, 7(10), 11–21.

Aunaya, G. Z. (2017). Pembinaan Karakter Di SD Muhammadiyyah 16 Surakarta. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Aziz, A. N., Sugiman, S., & Prabowo, A. (2016). Analisis Proses Pembelajaran Matematika pada Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) Slow Learner di Kelas Inklusif. Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 6(2), 111. https://doi.org/10.15294/kreano.v6i2.4168

Eka Jaya, P. U., Sukino, P., & Maulu, H. (t.t.). Manajemen Perpustakaan Sekolah Menengah Atas (Studi Kasus SMA Negeri Terakreditasi A Kota Pontianak). JURNAL SOCIA, 14(1).

Fatra, M., Sumarno, S., & Kartikowati, S. (2017). Analisis Kesulitan Belajar Dan Faktor Yang Mempengaruhi Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di Sman Binaan Khusus Kota Dumai. Jurnal Ta’lim, 5(2), 59–74.

Hamdu, G., & Agustina, L. (2011). Pengaruh motivasi belajar siswa terhadap prestasi belajar IPA di sekolah dasar. Jurnal penelitian pendidikan, 12(1), 90–96.

Kholifah, R. (2015). Motivasi Belajar Seorang Slow Learner di Kelas IV SD Kanisius Pugeran 1. PGSD.

Kushendar, K., & Maba, A. P. (2017). Bahaya Label Negatif Terhadap Pembentukan Konsep Diri Anak Dengan Gangguan Belajar. Nidhomul Haq: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 2(3), 95–102.

Maba, A. P. (2017a). Mengembangkan Kemampuan Resolusi Konflik Interpersonal Siswa Melalui Bimbingan Kelompok dengan Teknik Sosiodrama. Open Science Framework. https://doi.org/10.17605/OSF.IO/E9Q2S

Maba, A. P. (2017b). Paradoxical intervention dalam bimbingan dan konseling untuk mengatasi kecemasan. Counsellia: Jurnal Bimbingan dan Konseling, 7(2), 99–109.

Mappeasse, M. Y. (2009). Pengaruh Cara dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Programmable Logic Controller (PLC) Siswa Kelas III Jurusan Listrik SMK Negeri 5 Makassar. Jurnal Medtek, 1(2), 1–6.

Mardianti, M. (2013). Pengaruh Slow Learner dan Kejenuhan Belajar Terhadap Kesulitan Belajar Fisika Siswa Mts Madani Alauddin Paopao Kabupaten Gowa. JPF (Jurnal Pendidikan Fisika) Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, 4(1), 14–27.

Muhadjir, N. (2006). Metode Penelitian. Cetakan kedua, Alfabeta, Bandung.

Novianti, N. R. (2011). Kontribusi pengelolaan laboratorium dan motivasi belajar siswa terhadap efektivitas proses pembelajaran. Jurnal Pendidikan MIPA. Edisi khusus, (1), 158–166.

Nurahmawati, A. (2017). Studi Kasus Tentang Motivasi Belajar Siswa Slow Learner Di Kelas Iii. Basic Education, 6(4), 281–288.

Nursiyana, O. (2016). Pelaksanaan Pengajaran Remedial Anak Lamban Belajar (Slow Learner) Di Kelas Iii Sekolah Dasar Negeri 1 Krakal Kecamatan Alian Kabupaten Kebumen. PGSD.

Rahardjo, M. (2017a). Desain penelitian studi kasus: Pengalaman empirik.

Rahardjo, M. (2017b). Studi kasus dalam penelitian kualitatif: konsep dan prosedurnya.

Rahman, A., & Dewantara, R. Y. (2017). Pengaruh Kemudahan Penggunaan dan Kemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Minat Menggunakan Situs Jual Beli Online”(Studi Kasus pada Pengguna Situs Jual Beli “Z”). Jurnal Administrasi Bisnis, 52(1), 1–7.

Rosmawati, R. (2017). Pengaruh antara Slow Learner Terhadap Kesulitan Belajar Biologi MTs. BuLu-BuLu Kab Jeneponto. Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

Rusmawati, P. E., Candiasa, I. M., Kom, M. I., Kirna, I. M., & Si, M. (2001). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif TGT terhadap Prestasi Belajar Matematika Ditinjau dari Motivasi Berprestasi Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Semarapura Tahun Pelajaran 2012/2013. Jurnal Teknologi Pembelajaran, 3.

Soegijono, M. S., & KR, D. (1993). Wawancara Sebagai Salah Satu Metode Pengumpulan Data. Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, 3(1).

St, S., & Astutik, S. (2014). Family Therapy Dalam Menangani Pola Asuh Orang Tua Yang Salah Pada Anak Slow Learner. Jurnal Bimbingan dan Konseling Islam, 3(1), 17–35.

Sugiyono, D. (2000). Metode Penelitian. Bandung: CV Alvabeta.

Suryani, Y. E. (2010). Kesulitan belajar. Magistra, 22(73), 33.

Wijaya, A. S. D. (2016). Layanan Akomodasi Guru Dalam Pembelajaran Untuk Siswa Lamban Belajar (Slow Learner) Di Kelas Va, Sd Negeri Tamansari I, Kota Yogyakarta, Tahun Pelajaran 2015/2016. PGSD.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/jbkr.v3i1.1038

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Sekretariat Jurnal:

Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari

Jalan Adhyaksa no. 2, Kelurahan Sungai Miai, Kecamatan Banjarmasin Utara, Kota Banjarmasin, Provinsi Kalimantan Selatan, 70123

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.