PENGARUH SOSIAL EKONOMI PENDERITA PASCA STROKE TERHADAP AKTIVITAS KEHIDUPAN SEHARI-HARI (AKS) DI KLINIK REHAB MEDIK RUMAH SAKIT RS MEDIROSSA, CIKARANG

Henny Hanna(1*), Sri Rahayu(2)

(1) Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka
(2) Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka
(*) Corresponding Author

Sari


Stroke merupakan sebuah keadaan khusus  dimana otak akan mengalami kerusakan karena terputusnya aliran darah. Tanda-tanda stroke tergantung pada bagian otak yang tidak disuplai cukup oleh darah. Stroke dapat menyebabkan kelumpuhan bagi seseorang, sehingga sulitnya untuk melakukan aktivitas sehari-hari, seperti berjala, berpakaian, makan, minum, atau mengontrol buang air besar dan kecil. Pasien stroke yang difabel membutuhkan orang lain untuk membantunya. Serangan juga mempersulit keluarga pasien didalam merawat orang  yang mereka cintai. Penelitian ini secara bertujuan mengetahui bagaimana status sosial dan ekonomi penderita stroke mempengaruhi aktivitas hariannya. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif korelasional dengan menggunakan dua metode kuantitatif dan kualitatif dengan melibatkan 50 pasien stroke di Rumah Sakit Medirossa Cikarang. Hasil penelitian menunjukkan terdapatnya pengaruh yang nyata antara tingkat pendidikan, status pekerjaan dan pendapatan menjadi pengaruh yang paling besar terhadap aktivitas sehari-hari penderita stroke. Oleh karena itu, ketiga faktor yang dominan tersebut harus diperhitungkan saat membuat model pendampingan bagi penderita stroke.


Kata Kunci


Aktivitas Kehidupan Sehari-hari, Stroke, Tingkat Pendidikan, Pekerjaan, Pendapatan

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Adzim, A. F. (2019). Telaah Konsep Persepsi Menurut Pemikiran Ibn Sina. Central Library Of Maulana Malik Ibrahim state Islamic Iniversity Of Malang, 144.

Amalia, R. F., Badrujaman, A., & Tjalla, A. (2016). Kepuasan Siswa Terhadap LayananKonselingONSELING Individual (Survei pada siswa kelas VIII di SMP Negeri se-Kecamatan Matraman, Jakarta Timur). INSIGHT: JURNAL BIMBINGAN KONSELING, 5(1), 87. https://doi.org/10.21009/INSIGHT.051.13

Astuti, A. D., & Hastanti, I. P. (2021). Konseling Realita Untuk Meningkatkan Penerima Diri Peserta Didik. Jurnal Mahasiswa BK An-Nur : Berbeda, Bermakna, Mulia, 7(3), 93. https://doi.org/10.31602/jmbkan.v7i3.5790

Aulia Khirtiana Munfaridah. (2013). Hubungan Antara Persepsi Terhadap Himbauan Tertib Lalu Lintas Dengan Perilaku Disiplin Berlalu Lintas Pada Pengendara Sepeda Motor di Kecematan Kebomas, Gresik. Universitas Muhammadiyah Gresik.

Darmansyah. (2014). Analisis Perkembangan dan Implementasi Teknologi Pembelajaran. Universitas Negeri Padang.

Deni Hamdani. (2017). Penguatan Kompetensi Satuan Polisi Pramong Praja Kabupaten Kuningan Strengthening The Role Of Competence Civil Cervice Police Unit At Kuningan District. Universitas Pasundan.

Dian Putri Rachmadhani. (2016). Studi Deskriptif Persepsi Peserta Didik terhadap Guru Bimbingan dan Konseling dalam Pelaksanaan Layanan Konseling Individual. Universitas Ahmad Dahlan, 5, 9.

Faizah Noer Laela. (2017). Bimbingan Konseling Keluarga & Remaja (Revisi). UIN Sunan Ampel Press.

Gaga Rahman Saparingga. (2017). Persepsi Anak Mapak Alam Pada Citra Produk Eiger. Universitas Pasundan.

Ganis Vitayanty Noor, Suknita, Bambang Dwi Baskoro. (2016). Optimalisasi Peran Balai Pemasyarakatan (BAPAS) Dalam Sistem Peradilanan Pidana Anak Berdasarkan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2012 (Studi Di Balai Pemasyarakatan (BAPAS) Kelas II Pekalongan). Diponegoro Law Review, 5, 20.

Gita Kanya Paramitha & Stephani Raihana Hamdan. (2022). Pengaruh Self-Control terhadap Perilaku Merokok Mahasiswa selama Pandemi COVID-19. Jurnal Riset Psikologi, 1(2), 132–139. https://doi.org/10.29313/jrp.v1i2.559

Indratama, J. Y., Praptapa, A., & Sunarmo, A. (2018). Analisis Persepsi Periviu Tentang Aspek Mandatory dan Non-Mandatory yang Mempengaruhi LKPD yang Berkualitas. 03, 20.

LKIP Bapas Kelas I Palangka Raya. (2022). Standar Operasinal Bapas Kelas I Palangka Raya. 26.

Muhammad Adli Wafi, Cecep Suryana, Fakhruroji. (2020). Persepsi Mahasiswa Jurnalistik Mengenai Kritik Satire Pada Program Mr. Kece OPini.id. UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

Muhammad Alan Saputra. (2020). Konseling Individu Terhadap Anak di Bawah Umur Pelaku Curanmor di Balai Pemasyarakatan (BAPAS) Kelas II Metro Lampung. Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung.

Pratama, R. B., Suryati, W., & Murni, S. (t.t.). Layanan Konseling Individu Untuk Meningkatkan Kesehatan Mental Siswi Broken Home Melalui Teknik Behavioral DI SMAN 1 NATAR. 8.

Rizky Hafiz Chaniago, Siti Nor Amalina ahmad Tahuddin, Nordiana Hamzah, Hasrina Baharun. (2020). Prosiding Seminar Internasional Budaya Komunikasi dan Teknologi. Universitas Pendidikan Sultan Indris.

Saradinda Salsabila. (2021). Pelaksanaan Kegiatan Kerja Bagi Klien Pemasyarakatan di Balai Pemasyarakatan Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Hukum, 4, 16.

Sestri, E. (t.t.). Analisis Pengaruh Persespsi Kebermanfaatan, Keamanan, Kepercayaan dan Kemudahan Terhadap Minat Menggunakan Online Banking Generasi X, Y, dan Z. 8(2), 8.

Simbolon, M. (2008). Persepsi dan Kepribadian. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 02, 15.

Soma Gantika. (2017). Implementasi Kebijakan Pada Kelembagaan Di Kabupaten Bandung Barat (Studi Kasus Peraturan Pemerintah Nomo 18 Tahun 2016 Tentang Penataan Kelembagaan Organisasi Perangkat Daerah). Universitas Pasundan.

Tantri Puspita Yazid, Ridwan. (2017). Proses Persepsi Diri Mahasiswa Dalam Berbusana Muslimah. Jurnal Pemikiran Islam, 41, 9.

Utami, R. R., & Asih, M. K. (2016). Konsep Diri dan Rasa Bersalah pada Anak Ddidik Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIA KUTOARJO. 1(1), 8.

Yuliana Puspita Sari. (2020). Bimbingan Kelompok Untuk Meningkatkan Optimisme Masa Depan Klien Penyalahgunaan Narkoba di Balai Pemasyarakatan (BAPAS) Metro Lampung. Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung.

Yuliani Karlina. (2020). Pengaruh Love Of Money, Sistem Perpajakan, Keadilan Perpajakan, Deskiriminasi Perpajakan, Pemahaman Perpajakan, Sanksi Perpajakan dan Rligius Terhadap Penggelapan Pajak (Berdasarkan Persespi Wajib Pajak Orang Pribadi yang Terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Kabupaten Subang). Platform Riset Mahaiswa Akuntansi, 01, 12.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/jmbkan.v8i3.9022

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Akun Akademik Anda Terhubung dengan :

  

Didedikasikan Untuk:

   

 

Jurnal Mahasiswa BK An-Nur : Berbeda, Bermakna, Mulia disseminated below Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.