PEMBUATAN HAND SANITIZER ALAMI BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.), LIDAH BUAYA (Aloe barbadensis Milleer) DAN JERUK NIPIS (Citrus aurantifolia S.) SECARA SEDERHANA (DAPAT DIAPLIKASIKAN TANPA BANTUAN ALAT LABORATORIUM)

Azhar Amsal(1), Cut Rika Ramadhani(2), Fina Faukanuri(3), Nazira Nazira(4*)

(1) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry
(2) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry
(3) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry
(4) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry
(*) Corresponding Author

Sari


Ditengah Beberapa permasalahan yang dihadapi dalam masa pandemi Covid-19, maka ketersediaan produk pencuci tangan (Hand sanitizer) menjadi barang langka dan harganya cenderung lebih mahal dari biasanya, hal ini dikarenakan meningkatnya pembelian oleh masyarakat. Hand sanitizer merupakan salah satu bahan antiseptik berupa gel yang sering digunakan banyak orang sebagai media pencuci tangan yang praktis. Oleh karena itu, dibutuhkan anti septik alternatif lain seperti hand sanitizer alami dengan memanfaatkan tumbuhan sekitar seperti belimbing wuluh dan lidah buaya. Dari pembuatan hand sanitizer dari bahan alami ini membuat masyarakat aktip juga terdapat peningkatan pengetahuan dan ketrampilan masyarakat tentang cara pembuatan hand sanitizer dari bahan alami dan melaui kegiatan ini juga mengurangi biaya pengeluaran tambahan untuk pembelian produk hand sanitizer dalam menanggulangi penyebaran Covid-19.


Kata Kunci: Covid-19, Hand Sanitizer, Belimbing wuluh


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Adinda Permatasari Putri Effendi, dkk. (2020). Pembuatan hand sanitizer alami dengan memanfaatkan tumbuhan daun sirih di RW 04 Desa Setia Mekar. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol, 1. No, 1. Hal, 29-35.

Amalia Nur Milla, dkk. (2020). Pelatihan Penerapan Protokol Kesehatan, Pembuatan Hand Sanitizer Alami Dan Ketahanan Pangan Keluarga Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Masyarakat Mandiri. Vol, 4. No, 5. Hal 1018-1029.

Della Octaviani, dkk. (2021). Pencegahan virus Covid-19 di Karang Taruna Hitam Putih, Bojong Nangka. Dedikasi. Vol, 1. No, 2. Hal 463-471.

Fenti Fatmawati. (2020). Edukasi penggunaan hand sanitizer dan pembagian hand sanitizer disaat pandemi covid-19. JCES (Journal Of Character Education Society). Vol, 3. No, 2. Hal 432-438.

Ferdy Firmansyah. (2021). Formulasi dan evaluasi hand sanitizer spray ekstrak etanol buah belimbing wuluh (Averrhoa bilimbi L.). Jurnal Kesehatan Masyarakat. Vol, 5. No, 2. Hal 1203-1208.

Ferdy Firmansyah, dkk. (2022). Formulasi gel hand sanitizer ekstrak buah belimbing wuluh dengan variasi karbopol 940 dan HPMC. Journal Islamic Pharm. Vol, 7. No, 1. Hal 69-73.

Hasim, dkk. (2019). Ekstrak etanol daun belimbing wuluh (Averrhoa bilimbi) sebagai antioksidan dan antiinflamasi. Jurnal Aplikasi Teknologi Pangan. Vol, 8. No, 3. Hal 86-93.

Juandi Al Gani Sika, dkk. (2021). Pembuatan hand sanitizer alami di Desa Namu Ukur Utara. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol, 4. No, 4. Hal 17-22.

Lina Agustina, dkk. (2022). Pelatihan Pembuatan Hand Sanitizer Lidah Buaya (Aloe Vera) Pada Ibu-Ibu PKK Di Desa Pandem Kecamatan Ngaringan. Jurnal Buletin KKN Pendidikan. Vol, 4. No, 1. Hal 11.

Pramulani Mulya Lestari dan Ani Pahriyani. (2018). Pelatihan Pembuatan Hand Sanitizer Perasan Buah Jeruk Nipis Bagi Guru, Siswa Siswi SMA Dan SMK Mutiara 17 Agustus Kelurahan Teluk Pucung Bekasi Utara. Jurnal Semar. Vol, 6. No, 3. Hal 20-24.

Siti Saadah dan Edi Komarudin. (2021). Sosialisasi Pembuatan Han Sanitizer Alami Dalam Upaya Meningkatkan Pengetahuan Dan Keterampilan Masyarakat Di Masa Pandemi Covid-19. Proceedings. Vol, 1. No, 4. Hal 52-59.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/jpaiuniska.v10i1.9179

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Jurnal Pengabdian Al-Ikhlas Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjary, ISSN : 2461-0992

------------------------------------------------------------------------------------------------

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.