PELATIHAN PEMBUATAN E-MODUL DENGAN FLIPBOOK BAGI GURU-GURU DI SLBN-2 PALANGKA RAYA

Doddy Teguh Yuwono(1*), Siti Juhairiah(2), Verawati Verawati(3)

(1) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya
(2) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya
(3) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya
(*) Corresponding Author

Sari


Kegiatan pengabdian yang dilakukan adalah pelatihan pembuatan media flipbook bagi Guru-guru di SLBN-2 Palangkaraya. Mitra kegiatan pengabdian yang dilakukan adalah Guru-guru di SLBN-2 Palangkaraya. Berdasarkan wawancara dengan Kepala Sekolah dan Sekretaris Dikdasmen bahwa belum pernah diadakannya pelatihan media pembelajaran, khususnya flipbook dan sebanyak 85% guru belum pernah menggunakan media flipbook dalam pembelajaran. Berdasarkan permasalahan tersebut, kegiatan pengabdian yang dilakukan menawarkan pelatihan yang komprehensif dimulai dari pemahaman tentang literasi media, pentingnya media pembelajaran, pemberian materi mengeni media flipbook, cara membuat media flipbook sesuai dengan langkah- langkah yang telah dijelaskan dan cara penggunaan media flipbook dalam pembelajaran. Kegiatan pengabdian dilaksanakan pada bulan September-Oktober 2021. Target luaran kegiatan pengabdian yang dilakukan berupa jasa dan publikasi. Luaran jasa berupa paparan materi mengenai melalui pelatihan pembuatan media flipbook . Langkah-langkah yang dilakukan dalam kegiatan pengabdian ini yaitu : 1) Paparan materi tentang literasi media, 2) Paparan materi tentang media pembelajaran, 3) Paparan materi tentang media flipbook , 4) penyelesaian dan publish media flipbook.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Erfan karyadiputra, sefto pratama, a. A. M. F. (2021) ‘pelatihan video pembelajaran berbasis multimedia powtoon dan media ujian online google forms untuk penunjang pelaksanaan pembelajaran online di smpn 1 anjir pasar’, jurnal pengabdian al-ikhlas, 7(1).

Mukramah, w., jannah, m. And wahid, m. (2020) ‘e-modul termodinamika berbasis flipbook maker’, jurnal pendidikan fisika dan fisika terapan, 1(3), pp. 1–12. Available at: https://jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/jurnalphi/article/view/7752.

Noviyanita, w. (2019) ‘pengembangan bahan ajar elektronik berbasis flipbook maker pada materi program linear kelas x smk’, delta: jurnal ilmiah pendidikan matematika, 6(2), p. 41. Doi: 10.31941/delta.v6i2.915.

Sa’diyah, k. (2021) ‘pengembagan e-modul berbasis digital flipbook untuk mempermudah pembelajaran jarak jauh di sma’, edukatif: jurnal ilmu pendidikan, 3(4), pp. 1298–1308.

Syafii, a., mustaji, m. And fatirul, a. N. (2021) ‘pengembangan flipbook sistem komputer menggunakan virtual library multiplatform bagi siswa smk’, jipi (jurnal ilmiah penelitian dan pembelajaran informatika), 6(1), pp. 65–73. Doi: 10.29100/jipi.v6i1.1595.

Zulhelmi, z. (2021) ‘pemanfaatan kvisoft flipbook maker dalam rangka peningkatan hasil belajar peserta didik’, jurnal imiah pendidikan dan pembelajaran, 5(2), p. 217. Doi: 10.23887/jipp.v5i2.31209.




DOI: http://dx.doi.org/10.31602/jpaiuniska.v8i2.5914

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Jurnal Pengabdian Al-Ikhlas Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjary, ISSN : 2461-0992

------------------------------------------------------------------------------------------------

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.